Kita semua pasti punya Ibu. Tapi ibu ku bebrbeda! Memang, ibuku bukan ibu yang sempurna. Tapi, bagiku dia yang terbaik. Aku sayang ibuku. Dan yang aku tahu, ibuku juga pasti sayang aku. Hahaha. Ibuku termasuk orang yang sibuk. Banyak urusan. Tapi aku sangat kagum pada ibuku. Dia hebat! Dia tidak pernah melupakan kami, aak-anaknya. Dia selalu peduli pada kami. Bukan hanya material, tetapi kasih sayang. Bahkan, dia selalu menyempatkan diri mengujungi aku di asrama sekolah. Dia selalu menanyakan kabarku setiap saat. Yah, walaupun sepele, seperti apakah aku sudah makan, apakah aku sudah bangun, apakah aku sudah sholat, dan sebagainya. Hmmm, ibuku selalu berusaha tersenyum saat ada masalah. Memang sih, kadang suka sensi atau galak. Tapi, itu hanya 0,1% dari jumlah senyumnya. Hahahaha. Dia selalu peduli padaku. Kadang dia membelikanku sesuatu yang tidak aku minta. Pokokynya aku sayang ibuku :D
This blog is about my life and how I see the world. And someday, I wish it would be a history.